Judul Standar Data Jumlah Produksi Perbenihan
Isi Standar Data Jumlah Produksi Perbenihan
No | Konsep | Definisi | klasifikasi | Ukuran | Satuan | Dasar Rujukan |
---|---|---|---|---|---|---|
1 | Produksi Pembenihan | suatu tahap kegiatan dalam budidaya yang sangat menentukan tahap kegiatan selanjutnya, yaitu pembesaran atau suau kegiatan pemeliharaan yang bertujuan untuk menghasilkan benih dan selanjutnya benih yang dihasilkan menjadi komponen input bagi kegiatan pembesaran | Klasifikasi berdasarkan analisis atau sesuai kebutuhan | Jumlah | Ton | UU Nomor 31 Tahun 2004 Tentang Perikanan Dan UU Nomor 32 Tahun 2014 Tentang Kelautan |